Friday, June 15, 2018

Urutan Monotagari series menurut tanggal rilis dan cerita



Cerita Anime Monogatari berpusat pada Araragi Koyomi, Seorang siswa kelas 3 SMA yang pada liburan musim semi mengalami kejadian aneh setelah bertemu dengan seorang vampir legendaris, Kiss-shot Acerola-Orion Heart-Under-Blade dan setelah serangkaian hal terjadi, Araragi akhirnya menjadi manusia setengah vampir dan mulai mengetahui sesuatu yang di sebut "Kai" (Keanehan, Roh, Makhluk halus, dsb.).

Dengan kehidupan barunya sekarang dan dibantu penyelamatnya Oshino Meme (seorang Shikigami/Ahli makhlus halus/Ghost buster), Araragi yang memiliki sifat suka menolong, mulai membantu orang orang yang mempunyai masalah dengan "Kai".

Banyak sekali orang yang ingin menonton Anime Monotagari series tapi di takut kan dengan urutan nonton yang salah dan bukan nya menik mati tapi malah kebingungngan dengan dengan cerita nya ditambah lagi banyak dialog membosankan, Namun untuk sebagian orang anime ini masuk dalam list anime terbaik mereka.

Saya sendiri suka sekali dengan anime ini terutama saat mereka berdialog seolah-olah kita di bawa ke dalam cerita mereka yang rumit  berbicara sambil mengangkat dagu membuat nya keren dibalut kisah cinta yang aneh antara orang-orang yang terhubung dengan hal-hal gaib Monotagari series menjadi anime harem favorite saya.

Urutan Monotagari series Menurut Tanggal Rilis

  • Bakemonogatari (2009-2010)
  • Nisemonogatari  (2012)
  • Nekomonogatari: Kuro (2012)
  • Monogatari Series Second Season (2013)
  • Hanamonogatari (2014)
  • Tsukimonogatari (2014)
  • Owarimonogatari (2015)
  • Koyomimonogatari (2016)
  • Kizumonogatari I: Tekketsu (2016)
  • Kizumonogatari II: Nekketsu (2016)
  • Kizumonogatari III: Reiketsu (2017)
  • Owarimonogatari Season 2 (2017)


Urutan Monotagari series Menurut Kronologi Cerita

Kizumonogatari I,II,III - Koyomi Vamp [25 Maret - 8 April]
Koyomimonogatari - Koyomi Stone [11 - 12 April ] Nekomonogatari ~Kuro~ - Tsubasa Family [29 April - 7 Mei] Bakemonogatari - Hitagi Crab [8 Mei] Koyomimonogatari - Koyomi Flower [9 - 10 Mei] Bakemonogatari - Meioi Snail [14 Mei] - Suruga Monkey [23 - 26 Mei] - Nadeko Snake [11 - 12 Juni] - Tsubasa Cat [13 - 14 Juni] Koyomimonogatari - Koyomi Sand [Juni] - Koyomi Water [Juli] Nisemonogatari - Karen Bee [29 - 31 Juli] Koyomimonogatari - Koyomi Wind [Agustus] Nisemonogatari - Tsukihi Pnoenix [14 Agustus] Kabukimonogatari - Meioi Jiangshi [20 - 21 Agustus] Nekomonogatari ~Shiro~ - Tsubasa Tiger [21 - 25 Agustus] Onimonogatari & Owarimonogatari - Shinobu Time [21 - 23 Agustus] - Shinobu Mail [23 - 25 Agustus] Koyomimonogatari - Koyomi Tree [September] - Koyomi Tea [Oktober] Owarimonogatari - Ougi Formula [24 - 25 Oktober] - Sodachi Ridle [25 - 26 Oktober] - Sodachi Lost [28 Oktober] Otorimonogatari - Nadeko Medusa [31 Oktober - 2 November] Koyomimonogatari - Koyomi Mountain [1 November] - Koyomi Torus [Desember] Koimonogatari - Hitagi End [1 Januari - 1 Februari] Koyomimonogatari - Koyomi Seed [Januari] Tsukimonogatari - Yotsugi Doll [13 - 14 Februari] Koyomimonogatari - Koyomi Nothing [Maret] - Koyomi Death [13 Maret] Owarimonogatai 2 - Meioi Hell [13 Maret] - Hitagi Rendezvous [14 Maret] - Ougi Dark [14 Maret] Hanamonogatari - Suruga Devil [9 - 21 April]



PENJELASAN ARC MONOTAGARI SERIES



Dalam  seri Monogatari , Arc (atau lebih resmi disebut sebagai episode dalam novel) adalah satu set cerita yang diambil dari bab-babnya sendiri. Berbagai novel / anime cours yang mengandung sejumlah tema yang berbeda, beberapa hanya terdiri dari satu tema tunggal. Tema umum adalah kata pertama, nama Arc adalah nama karakter, sedangkan yang kedua adalah kata benda atau kata kerja. Unsur paling unik dari sebuah nama arc adalah kata kedua. Adaptasi sesekali sering menampilkan nama arc dalam urutan judul pembuka dan atau di iklan.

Tiap seri Monogatari memiliki bagian-bagian masing-masing yang diceritakan yang memiliki inti tertentu untuk setiap ceritanya, dalam satu seri Monogatari biasa terdapat satu atau lebih Arc di dalamnya. Berikut penjelasan Arc-arc yang ada pada tiap seri Monogatari dari Bakemonogatari - Owarimonotagari season 2.




1. BAKEMONOGATARI

  • Arc Hitagi Crab (Kepiting Hitagi)
  • Arc Mayoi Snail (Siput Mayoi)
  • Arc Suruga Monkey (Monyet Suruga)
  • Arc Nadeko Snake (Ular Nadeko)
  • Arc Tsubasa Cat (Kucing Tsubasa)


2. NISEMONOGATARI

  • Arc Karen Bee (Lebah Karen)
  • Arc Tsukihi Phoenix (Phoenix Tsukihi)


3. NEKOMONOGATARI : KURO

  • Arc Tsubasa Family (Keluarga Tsubasa)


MONOGATARI SERIES SECOND SEASON

Berbeda dengan Anime monogatari lainnya, Monogatari Series Second Season merupakan kumpulan beberapa Monogatari yang dijadikan satu judul tayang Anime. Berikut Monogatari dan Arc-arc nya (dari 4 -sampai 8).

4. NEKOMONOGATARI : SHIRO

  • Arc Tsubasa Tiger (Harimau Tsubasa)


5. KABUKIMONOGATARI

  • Arc Mayoi Jiangshi (Zombie/Mayat Hidup Mayoi)


6. OTORIMONOGATARI

  • Arc  Nadeko Medusa (Medusa Nadeko)


7. ONIMONOGATARI

  • Arc Shinobu Time (Waktu Shinobu)


8. KOIMONOGATARI

  • Arc Hitagi End (Akhir Hitagi)


9. HANAMONOGATARI

  • Arc Suruga Devil (Iblis Suruga)


10. TSUKIMONOGATARI

  • Arc Yotsugi Doll (Boneka Yotsugi)


11. OWARIMONOGATARI

  • Arc Ougi Formula (Formula Ougi)
  • Arc Sodachi Riddle (Teka-teki Sodachi)
  • Arc Sodachi Lost (Hilang Sodachi)
  • Arc Shinobu Mail (Pesan Shinobu)

12. Kizumonogatari

Ketiga arc ini Di adaptasi menjadi anime Movie.

  • ‌Arc Tekketsu-hen
  • Arc ‌Nekketsu-hen
  • ‌Arc Reiketsu-hen


13. Koyomimonogatari

Koyomimonogatari ada seri novel cerita pendek (short story) yang berisikan 12 cerita yang juga ditulis oleh NisiOisiN, tentang kegiatan araragi dari saat cerita di liburan musim semi sampai ke masa-masa akhir ujian masuk universitasnya. Yang kalau kata pengarangnya sendiri:


Di adaptasi menjadi Anime berjenis ONA memiliki 12 episode dengan durasi 14 menit per episodenya. Koyomimonogatari memiliki 11 arc berbeda, tapi 10 arc awal tidaklah terlalu penting karena itu bisa dibilang epilog dari setiap arc Bakemonogatari dan Nisemonogatari. 1 arc lainnya, yaitu 2 episode terakhir dari anime Koyomimonogatari merupakan arc penting sebagai lanjutan atau penyambung cerita untuk Owarimonogatari.

  • Koyomi Stone
  • Koyomi Flower
  • Koyomi Sand
  • Koyomi Water
  • Koyomi Wind
  • Koyomi Tree
  • Koyomi Tea
  • Koyomi Mountain
  • Koyomi Torus
  • Koyomi Seed
  • Koyomi Nothing
  • Koyomi Dead

12. OWARIMONOGATARI SEASON 2

  •  Arc Mayoi Hell (Neraka Mayoi)
  •  Arc Hitagi Rendezvous (Pertemuan Hitagi)
  •  Arc Ougi Dark (Kegelapan Ougi)



0 komentar